Rabu, 12 Desember 2012

menghilangkan bekas jerawat

Djarumnews : menghilangkan bekas jerawat

Banyak orang yang menggunakan obat obatan yang tidak direkomendasikan untuk membersihkan bekas jerawat .
tentu saja hal ini bisa membawa efek tersendiri bagi kulit , di bwah ini adalah cara dan tumbuhan yang bisa anda gunakan untuk menghilangkan bekas jerawat

menghilangkan bekas jerawat dengan :

  1. Menggunakan Lidah buaya: Lidah buaya yang merupakan sumber vitamin yang dapat melembabkan juga menghilangkan bekas noda jerawat dengan mengurangi peradangan pada kulit wajah kita. Caranya: Iris ldah buaya secukupnya dan peras sari nya, maskerkan di wajah kita dan lakukan hal ini sebelum kamu mandi 10-15menit sehari.
  2. Menggunakan Jeruk Nipis: Iris beberapa lemon/ jeruk nipis. Peras sarinya, kemudian maskerkan di wajah secara rutin sebelum tidur. Diamkan selama 10-15 menit dan lakukan setiap hari. Rasanya mungkin agak sedikit menyengat seperti jarum yang menusuk-nusuk di kulit. Namun Noda Jerawat akan memudar setidaknya dalam jangka 2-3 minggu. Plusnya adalah, pori-pori lebih kecil, serta kulit tidak terlalu berminyak.
  3. Menggunakan Ketimun : Mempunyai manfaat untuk mengenyalkan permukaan kulit kita, Caranya: Seperti halnya menggunakan jeruk nipis tempelkan irisan ketimun pada wajah kita, hal ini akan memberika rasa sgar, dingin dan nyaman pad kulit wajahmu.
  4. Menggunakan cuka apel : cuka apel juga berkhasiat untuk menghilangkan bekas jerawat. Alkohol dan vitamin yang terkandung di dalamnya bisa mencegah peradangan, sekaligus menyamarkan noda. Caranya :  Cukup Oleskan  pada bagian yang bernoda saja  , karena alkohol yang terkandung di dalamnya bisa membuat kulit jadi kering Jangan sampai  meratakan ke seluruh kulit wajah.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar